Muspika kecamatan Legok Tinjau lokasi kegiatan MTQ Ke-XI Di Desa Ciangir secara Profesional
Tangerang,JOI
Muspika kecamatan Legok H.Sony Karsan,S.Sos,MM kabupaten Tangerang provinsi Banten ,melakukan peninjauan lokasi penyelenggara kegiatan MTQ XI di wilayah Desa Ciangir secara profesional, dan peninjauan tersebut digiring dan dikaawal oleh beberapa aparatur pemerintah desa salah satunya kepala Desa Babat H Sukron Mah'mun,SE dan berapa jajaran staf personil pemerintahan kecamatan Legok, dan sekaligus didampingi oleh kepala Desa Ciangir selaku tuan rumah dalam pelaksanaan kegiatan MTQ ke-XI.
"Demikian hal ini berdasarkan hasil pantauan awak media di lapangan baru-baru ini Selasa 10/12/2024
Terkaitnya adanya peninjauan lokasi kegiatan persiapan MTQ Ke-XI, di desa Ciangir'menurut H Sukron Makmun,SE selaku kepala desa Babat mengatakan bahwa perlunya adanya edukasi yang bersifat implementasi yang layak untuk diprioritaskan dalam kegiatan kompetisi qori Dan Qoriah di tingkat kecamatan dan di koordinir kegiatan tersebut secara profesional "ungkapnya'.
Dengan ditetapkannya lokasi sebagai tempat penyelenggara kegiatan kompetisi MTQ ke-XI di wilayah Desa Ciangir 'Kades babat menuturkan bahwa kegiatan kompetisi MTQ ke-XI tingkat kecamatan Alhamdulillah cukup memadai, sarana dan fasilitas, karena difasilitasi oleh pemerintah kecamatan Legok, dan alhamdulillah pelaksanaan peninjauan lokasi kegiatan persiapan MTQ ke-XI konpetisi qori Dan Qoriah dalam kegiatan MTQ Ke-XI tingkat kecamatan Legok cukup elegan dan berpotensi yang bertaraf standar nasional "jelasnya'
Hal senada dikatakan' H Asep Nurhidayat selaku kepala desa Ciangir dan dan sekaligus sebagai tuan rumah sebagai penyelenggara MTQ ke-XI 'mengatakan bahwa, dengan adanya peninjauan lokasi yang dilakukan oleh muspika kecamatan Legok saya sangat apresiasi sekali karena ini salah satu wujud untuk meningkatkan tali silaturahmi dan sekaligus menciptakan kebersamaan dalam pengembangan pembangunan sumber daya manusia di bidang islamiyah "tuturnya'
Dengan adanya peninjauan yang dilakukan tim muspika kecamatan Legok di lokasi kegiatan MTQ ke-XI 'Menurutnya ini merupakan salah satu wujud untuk meningkatkan silaturahmi antar jajaran pemerintah desa dengan pemerintah kecamatan Legok dan alhamdulillah kegiatan tersebut dapat dilaksanakan secara efektif dan efisien "ungkapnya'Tim,JOI(Alfian)
Tidak ada komentar
Posting Komentar